mengatasi flashdisck kosong tapi ada isinya

Sebelumnya kita sudah pernah membahas cara mengatasi flashdisck yg tekena virus shortcut.  Jika setelah mencoba untuk mengembalikan file yg disembunyikan oleh virus gagal atau filenya ga muncul, bisa jadi flashdisck anda yg error. kalian bisa mengeceknya dengan cara :

1. klik kanan drive E: ( tergantung nama driver flashdisck kalian) lalu pilih properties
2. pilih tool, lalu eror checking dan klik check now.
3. tunggu hingga proses selesai

setelah itu akan muncul folder "found.000" dan didalam situ terdapat file dgn extensi .CHK. sebenarnya file .CHK tersebut adalah file file anda. hal ini disebabkan karna terjadi kerusakan atau error (bad sector) pada flashdisck anda, sehingga windows dengan sengaja mengganti file file anda menjadi file berextensi .CHK. tujuannya mungkin agar sector yg error tersebut tidak digunakan kembali.

Nah untuk mengembalikan file .CHK menjadi file semula bisa menggunakan aplikasi bernama UnCHK. bisa didownload di sini

Jika sudah di download, mari kita eksekusi..

  1. ekstrak file unchk.zip 
  2. lalu jalan kan file tersebut, lalu tekan ok. jika ada pesan MSVBVM50.dll missing bisa di download di sini 
  3. cara installnya gampang, pertama ekstrak, lalu klik kanan pada file MSVBVM50.INF dan pilih instal. jika sudah ulangi langkah 2
  4. pilih directory dimana file chk itu berada. 
  5. centang "whole files" jika kalian ingin cepat prosesnya, namun resiko kegagalan lebih besar.
  6. pilih "embbed giles" apabila kalian akurat dan kecil resiko kegagalannya. tapi prosesnya bisa sangat lama, tergantung isinya. 
  7. pilih "floppy disk" dan "harddisk" untuk scanning secara akurat dgn mengembalikan lokasi asal file file yg terjangkit .CHK tadi.
 pilihan tergantung anda, tapi saya merekomendaskan "floppy disck" atau "harddisk" lalu klik "scan" dan tunggu hingga prosesnya selesai.


 Gampangkan? itu lah sedikit tips dari saya tentang flashdisck yg penuh tapi kosong. semoga membantu yaa :)

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »